Seperti kita ketahui biasanya pada printer yang baru pertama kali kita pakai pada laptop atau komputer kita tidak dapat digunakan untuk ngeprint format kertas F4 atau Legal, akan tetapi kita masih bisa untuk mencetak kertas ukuran kecil seperti A4 dan Letter.
Daftar Isi :
Seperti kita ketahui kertas yang beredar dipasaran Indonesia adalah Kertas A4, F4 dan Kuarto, Sedangkan di komputer sering sekali kita temui ukuran kertas A4, Letter dan Legal, Sebernarnya memang hal ini sangat merepotkan kita dalam menentukan margin untuk dokumen kita
Kerta Folio adalah Kertas yang biasa kita kenal dengan kertas F4, Yaitu Ukuran International Standard (ISO) untuk kertas ini adalah 8,27 x 12,99 inci atau 210 x 330 mm. Sedangkan Kertas Legal adalah kertas yang umum digunakan untuk membuat dokumen di Amerika khususnya North US, Canada, dan bagian Mexico dengan ukuran 215.9 x 355.6 mm atau 21.59 x 35.56 cm.
Untuk lebih jelas berikut tabel ukuran kertas dalam cm dan ichi :
Kertas | ukuran = lebar (width) x tinggi (height) | ||
satuan mm | satuan cm | satuan inchi | |
Legal | 215.9 x 355.6 mm | 21.59 x 35.56 cm | 8.5 x 14 inchi |
Letter | 215.9 x 279.4 mm | 21.59 x 27.94 cm | 8.5 x 11.0 inchi |
A4 | 210 x 297 mm | 21.0 x 29.7 cm | 8.27 x 11.69 inchi |
F4 / Folio | 210 x 330 mm | 21 x 33 cm | 8.27 x 12.99 inchi |
Junior Legal | 127 x 203 mm | 12.7 x 20.3 cm | 5 x 7.99 inchi |
Half Letter | 139.7 x 215.9 mm | 13.97 x 21.59 cm | 5.5 x 8.5 inchi |
alasan kita tidak bisa mencetak pada kertas folio adalah karena driver pada printer kita belum terinstall dengan sempurna, sehingga printer kita tidak bekerja optimal dengan pada komputer atau laptop tersebut.
Pada windows 10 ketika kita mencolokkan printer kita, maka akan secara otomatis terdeteksi oleh driver bawaan dari windows, akan tetapi driver windows ini hanya bisakita gunakan untuk mencetak format A4 dan Letter saja sedangkan Legal dan folio tidak didukung.
oleh karena itu kita harus menginstal driver sesuai dengan tipe printer kita, untuk menginstall driver kita dapat mendownload driver printer kita pada web resmi priter kita.
printer kita tidak ready biasa disebabkan oleh colokan usb yang mengalami communication error yaitu kondisi dimana printer kita nyala normal tidak kedip merah, akan tetapi tidak bisa digunakan untuk mencetak. cara mengatasi printer usb not recognized adalah sebagai berikut :
Dari kasus Printer Tidak Bisa Ngreprint Format F4 atau Folio dapat kita simpulkan beberapa penyebabnya diantaranya adalah driver printer tidak terinstall dengan sempurna, karena colokan usb yang menyebabkan connection error, juga bisa karena printer spooler yang mengalami error.
Sebagai seorang leader yang membawahi beberapa karyawan bahkan seorang manager, Anda tentu dihadapkan pada berbagai…
Mengenal XML-RPC Dalam dunia pengembangan web dan aplikasi, komunikasi antara server dan klien menjadi hal…
CTR (Click-Through Rate) adalah metrik penting yang menunjukkan seberapa sering pengguna mengklik sebuah tautan dibandingkan…
Secara default, CyberPanel memberikan opsi untuk menggunakan password admin yang dapat ditentukan saat instalasi. Namun,…
Di era digital saat ini, anak-anak semakin bergantung pada teknologi dalam memperoleh informasi. Dengan kemudahan…
Apa Itu Docker? Docker adalah platform open-source yang memungkinkan pengembang untuk membangun, mengemas, dan menjalankan…